Pengertian Administrasi Pendidikan
Beberapa pengertian mengenai administrasi pendidikan menurut para ahli diantaranya adalah:
Menurut Hadari
Nawawi
Administrasi
pendidikan adalah rangkaian kegiatan
atau keseluruhan proses pengendalian usaha kerjasama sejumlah orang untuk
mencapai tujuan pendidikan secara sistematis yang diselenggarakan dalam
lingkungan tertentu, terutama dalam lembaga pendidikan formal.
Menurut M. Ngalim
Purwanto
Administrasi pendidikan adalah
segenap proses pengaruh dan pengintegrasian segala sesuatu, spritual dan
material, yang bersangkutan paut dengan
pencapaian tujuan pendidikan.
Menurut Abd.
Gaffar Mutiara
Administrasi pendidikan adalah
usaha bersama untuk mendayagunakan semua sumber (orang, material, dan
metoda) secara efektif dan efesien dalam rangka pencapaian tujuan pendidikan.
Untuk penjelasan lebih lengkapnya mengenai ADMINISTRASI PENDIDIKAN dapat di download langsung pada link berikut ini... Di Sini...
Komentar
Buat Kamu : Luffy One Piece
Buat Kamu : Biodata
Buat Kamu : Resep Masakan
Buat Kamu : Biodata
Buat Kamu : Biografi
Buat Kamu : Sinopsis Film Terbaru
Buat Kamu : Biografi